Minggu, 13 September 2009

Amd Athlon to Phenom

Lagi-lagi AMD memberikan kejutan,setelah PhenomII,AthlonII,Sempron(sargas) dapat di unlock core nya,kini giliran athlonII x4 yang dapat di unlock l3 cache nya,setelah di-unlock CPU akan mempunyai 6MB L3 cache. Hal ini terjadi karena beberapa chip "Propus" generasi awal ternyata adalah "Deneb" yang L3 cache memory-nya dikunci oleh AMD.

Saat ini belum ada info spesifik terhadap batch Athlon II X4 620 dan Athlon II X4 630.Trik sederhana ini dapat dilakukan pada motherboard yang memiliki fitur Advanced Clock Calibration (ACC). Cukup dengan meng-auto-kan ACC dan Athlon anda akan berubah menjadi Phenom.



0 komentar:

Posting Komentar

j